Pada suatu hari seorang ibu bertanya pada anaknya:
Ibu : "Nak, kalo kau sudah besar kau mau jadi apa?"
Anak : "Aku mau jadi peragawati, Bu!"
Ibu : "Kamu tidak boleh menjadi peragawati!" (sang ibu marah)
Anak : "Ya sudah aku mau jadi Polwan, Bu!"
Sang Ibu semakin marah.
Anak : "Ya sudah aku mau jadi model yang menggunakan kerudung dan pakaian tertutup!"
Sang ibu marah besar... Sang Ibu langsung berkata,
"Kamu dilarang ibu karena kamu laki-laki, Wawan!!" ()
Dimarahi Ibu Karena Mau Jadi Peragawati via ketawa